Idham -:Deteksi
Jember,(deteksimedia.id) – 29 Desember 2025,
Melalui pertemuan dengan seluruh perangkat desa dibalai desa Tegalsari kecamatan Ambulu Jember, menyelenggarakan kegiatan terkait dengan peningkatan kapasitas BPD dibalai desa Tegalsari dengan memberikan motivasi dan wawasan terhadap perangkat dan Kasun berupa evaluasi untuk meningkatkan kinerja yang optimal.
Dikatakan oleh kepala desa Tegalsari Tri Astuti Handayani dengan harapan agar semua perangkat saya di desa berjalan dengan tertib sesuai dengan ketentuan aturan yang berlaku.
Acara Peningkatan kapasitas BPD didesa Tegalsari tersebut dibuka oleh PLT camat Ambulu Hanifah dengan memberikan beberapa saran dan masukan kepada yang hadir dan untuk saat ini diwilayah kecamatan Ambulu yang selama ini sudah berjalan dengan baik dan sesuai dengan programnya.
Peningkatan kapasitas BPD di desa Tegalsari kali ini mengenai tugas dan fungsi dalam menjalankan tugasnya.
Adapun kegiatan kali ini yang dihadiri PLT camat Ambulu yang juga memberikan beberapa penjelasan kepada yang hadir untuk memberikan pengetahuan demi sedikit lebih baik lagi.
Semoga dengan adanya kegiatan peningkatan kapasitas BPD di desa Tegalsari ini bisa menjadi motivasi seperti saat ini bisa menjadikan desa yang benar –Â benar dapat membuat manfaat kepada masyarakat,
Sehingga dalam menjalankan tugas dapat memanfaatkan yang telah didapatkan dari program yang sesuai dengan undang undang.




